“Itu tergantung Pak Airlangga. Kami sudah serahkan ke beliau untuk keputusan akhirnya. Sudah kita kasih mandat,” imbuhnya.
Sebelumnya, Ridwan Kamil mengatakan wilayah Jawa Barat dibutuhkan oleh bakal capres PDIP, yakni Ganjar Pranowo, untuk bersaing di Pilpres 2023.
“Kalau lihat hitungan politik, memang yang membutuhkan Jawa Barat adalah koalisi Pak Ganjar. Jadi itu logika matematika,” kata Kang Emil, panggilan akrabnya, Rabu (6/9).
Dia pun mengakui memiliki elektabilitas yang tinggi di Jawa Barat berdasarkan hasil survei. Sementara, menurut Kang Emil, Ganjar sulit mendulang suara di wilayah Jawa Barat.
Tinggalkan Balasan